Franck Ribery Serang Balik Pernyataan Cristiano Ronaldo soal Klaim Ballon d’Or

Franck Ribery Serang Balik Pernyataan Cristiano Ronaldo soal Klaim Ballon d’Or

SUPERBALL.ID – Franck Ribery menyerang balik Cristiano Ronaldo setelah mantan penyerang Real Madrid dan Manchester United itu mengklaim bahwa pemain harus memenangkan Liga Champions agar dapat bersaing memperebutkan Ballon d’Or. Sebagai informasi, Ronaldo telah memenangi Ballon d’Or lima kali selama kariernya. Ia menjadi pemain kedua yang banyak meraih pengharaan itu setelah Lionel Messi (delapan kali).
Read More

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *