BOLASPORT.COM – Arsenal gagal mengalahkan tetangga Liverpool, Everton , gara-gara penalti “haram” dalam ajang Liga Inggris 2024-2025. Arsenal melakoni matchweek ke-31 Liga Inggris 2024-2025 dengan melawat ke markas Everton di Stadion Goodison Park pada Sabtu (5/4/2025) waktu setempat atau malam hari WIB. Laga kali ini tentu sangat penting bagi Arsenal karena bisa menjaga asa mereka
Read More
