BOLASPORT.COM – Bertempat di Gedung Serbaguna Puspemkab Tigaraksa, Minggu (25/5/2025), Bupati Tangerang, Moch Maesyal Rasyid, secara resmi membuka Kejuaraan Catur Bupati Tangerang Cup 2025. Total 397 peserta dari berbagai kelompok usia, yang dibagi menjadi 10 kategori baik putra maupun putri, ikut ambil bagian dalam kejuaraan ini. “Kejuaraan ini diharapkan melahirkan bibit unggul, generasi cerdas dan
Read More
