BOLASPORT.COM – Delapan wakil Indonesia berhasil memenangi babak 32 besar Indonesia Open 2025 setelah perjuangan Leo Rolly Carnando/Bagas Maulana yang harus berakhir pahit dalam menghadapi Satwiksairaj Rankireddy/Chirag Shetty. Leo/Bagas hampir saja mengalahkan Rankireddy/Shetty dalam pertarungan sengit pada babak pertama yang digelar di Istora Senayan, Jakarta, Selasa (3/6/2025). Sempat tertinggal di awal, pasangan runner-up All England
Read More
